Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW
Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW - Hallo sahabat Blog Tentang Pengetahuan Umum, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan
Artikel coreldraw,
Artikel CORELDRAW LANJUT,
Artikel TUTORIAL,
Artikel TUTORIAL CORELDRAW, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul : Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW
link : Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW
Nama dari tool untuk membuat efek lipatan / gulungan kertas pada coreldraw adalah Page Curl , yaa dengan bantuan tool ini anda akan terbantu dalam membuat efek yang mengesankan dan bagus, andai saja tidak ada tool ini didalam coreldraw mungkin membuat lipatan dan gulungan kertas pada foto akan membutuhkan waktu berjam-jam karena harus satu persatu melengkungkan curve-curve pada objek tersebut.
Saya kira tak usah berlama-lama lagi untuk penjelasanya, kita mulai saja tutorial ini :
Langkah pertama
Buka aplikasi CorelDRAW dan masukan foto (terserah anda) menggunakan File > Import atau gunakan Keyboard Shortcut CTRL+I
Hasil akhirnya seperti ini :
Terima kasih telah mengikuti tutorial ini, saya harap dapat bermanfaat untuk anda.
Anda sekarang membaca artikel Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW dengan alamat link https://salem-bur.blogspot.com/2016/04/tutorial-membuat-efek-lipatan-kertas.html
Judul : Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW
link : Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW
Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW
MP Tutorial Desain � Hari ini saya ingin memperkenalkan sebuah Tool Unik yang ada di CorelDRAW, tool ini berguna untuk memberikan efek berupa lipatan kertas pada objek / foto, kemarin sempat ada rekan yang bertanya dan menunjukan sebuah brosur kepada saya, dia bertanya �bagaimana membuat efek seperti dibrosur ini?� setelah saya lihat terdapat efek seperti lipatan / gulungan kertas pada salah satu foto yang terdapat di brosur, lalu saya menjelaskan sekaligus langsung mempraktekan membuat efek tersebut.
Nama dari tool untuk membuat efek lipatan / gulungan kertas pada coreldraw adalah Page Curl , yaa dengan bantuan tool ini anda akan terbantu dalam membuat efek yang mengesankan dan bagus, andai saja tidak ada tool ini didalam coreldraw mungkin membuat lipatan dan gulungan kertas pada foto akan membutuhkan waktu berjam-jam karena harus satu persatu melengkungkan curve-curve pada objek tersebut.
Saya kira tak usah berlama-lama lagi untuk penjelasanya, kita mulai saja tutorial ini :
Langkah pertama
Buka aplikasi CorelDRAW dan masukan foto (terserah anda) menggunakan File > Import atau gunakan Keyboard Shortcut CTRL+I
Gambar 1. Masukan Foto Ke Lembar Kerja CoreDRAW |
Langkah Kedua
Setelah anda berhasil memasukan foto kedalam lembar kerja CorelDRAW, selanjutnya klik menu Bitmap pada Menu Bar kemudian pilih 3D Effects dilanjutkan memilih Page Curl.
Setelah anda berhasil memasukan foto kedalam lembar kerja CorelDRAW, selanjutnya klik menu Bitmap pada Menu Bar kemudian pilih 3D Effects dilanjutkan memilih Page Curl.
Gambar 2. Memilih Efek Page Curl |
Langkah Ketiga
Memilih Page Curl maka akan terbuka sebuah window baru, di window tersebut anda dapat melakukan beberapa pengaturan untuk membuat efek lipatan/gulungan kertas sesuai dengan keinginan anda.
Memilih Page Curl maka akan terbuka sebuah window baru, di window tersebut anda dapat melakukan beberapa pengaturan untuk membuat efek lipatan/gulungan kertas sesuai dengan keinginan anda.
Gambar 4. Menu Pengaturan Page Curl |
Keterangan Gambar :
- Digunakan untuk mengatur bagian dari objek yang akan diberikan efek lipatan kertas, anda dapat memilih pojok kanan atas, pojok kiri atas, pojok kanan bawah atau pojok kiri bawah.
- Direction : Anda dapat memilih lengkungan pada objek tipe horizontal atau vertical.
- Paper : Pada opsi ini anda dapat mengatur lengkungan objek menjadi transparan atau tidak.
- Color : mengatur warna dari lengkungan yang anda buat.
- Widht : Mengatur lebar lengkungan
- Height : Mengatur Panjang Lengkungan
- Anda dapat meninjau hasil efek atau melakukan reset / pengaturan ulang pada hasil pengaturan yang sedang anda buat.
- Klik Oke : untuk mengakiri pengaturan, Klik Cancel : Untuk membatalkan Efek, Klik Help jika anda membutuhkan bantuan.
Langkah keempat
Setelah anda mengklik oke pada window pengaturan, maka anda akan mendapat hasil dari efek Page Curl berupa lengkungan pada objek dengan kesan 3D, jika anda sampai pada langkah ini berarti anda telah berhasil membuat sebuah objek dengan efek kertas tergulung / terlipat pada objek foto.
Setelah anda mengklik oke pada window pengaturan, maka anda akan mendapat hasil dari efek Page Curl berupa lengkungan pada objek dengan kesan 3D, jika anda sampai pada langkah ini berarti anda telah berhasil membuat sebuah objek dengan efek kertas tergulung / terlipat pada objek foto.
Hasil akhirnya seperti ini :
Gambar 5. Hasil akhir |
Mudah bukan membuat efek lengkungan pada objek foto, CorelDraw dengan semua keistimewaannya dapat membantu anda membuat atau mengolah objek berupa vector atau image bitmap menjadi sesuatu yang lain dan menarik, maka jangan lelah untuk berkreasi dan menciptakan sebuah objek yang belum pernah terpikirkan sebelumnya.
Terima kasih telah mengikuti tutorial ini, saya harap dapat bermanfaat untuk anda.
Demikianlah Artikel Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW
Sekianlah artikel Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Tutorial Membuat Efek Lipatan Kertas Menggunakan CorelDRAW dengan alamat link https://salem-bur.blogspot.com/2016/04/tutorial-membuat-efek-lipatan-kertas.html