Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop Cs5 Efek Soft Light - Hallo sahabat
Blog Tentang Pengetahuan Umum, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop Cs5 Efek Soft Light, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan
Artikel Digital Imaging,
Artikel Effect,
Artikel photoshop, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul :
Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop Cs5 Efek Soft Lightlink :
Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop Cs5 Efek Soft Light
Baca juga
Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop Cs5 Efek Soft Light
Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop - Untuk editing foto model sekarang ini sedang populer gaya editing dengan menampilkan sebuah foto yang diberi efek nuansa cahaya matahari yang mendekati momen golden hour. Foto model dengan efek ini biasanya menampilkan model yang dipotret pada lokasi outdoor dengan pencahayaan alami dan biasanya arah cahaya muncul dari belakang model atau dari arah samping. Di dalam foto model seperti ini biasanya juga dimunculkan efek flare dari sumber sinar untuk meunculkan efek cahaya yang menarik.
|
Source: Google Images |
Editing foto model seperti ini biasanya dilakukan dengan menurunkan tingkat shadow sehingga bayangan tidak tampak terlalu hitam sedangkan untuk area highlight pada foto justru diturunkan agar nuansa over eksposure pada foto tersebut dapat diminimalisir. Cara edit foto model seperti ini biasanya ditujukan agar foto dapat memiliki efek glamour dan biasanya cocok untuk jenis foto model untuk kebutuhan fashion.
Tutorial photoshop kali ini akan membahas tuntas mengenai
cara edit foto model dengan photoshop untuk memunculkan efek yang sedang populer ini, berikut langkah-langkahnya:
Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop Cs5 Keren dan Profesional
Langkah Pertama
Buka file foto model yang akan di-retouch dengan menggunakan photoshop. Kemudian kita ature tone dan warna dari foto tersebut caranya adalah dengan memilih New Layer Adjustmentkemudian klik Curves.
|
Source: Google Images |
Langkah Kedua
Pada box yang munxul mari kita turunkan shadow pada foto dengan menggeser titik yang ada di pojok kiri bawah ke arah atas sehingga foto tampak menjadi soft. Lalu, turunkan area highlight pada foto dengan cara menggeser titik yang ada di pojok kanan atas pada Curves.
|
Source: Google Images |
|
Source: Google Images |
Langkah Ketiga
Berikutnya untuk menaikkan kontras pada foto, maka kita busa mengedit bentuk Curvenya menjadi seperti ini:
|
Source: Google Images |
Langkah Keempat
Kemudian pilih Chanel Blue. lakukan hal yang sama yaitu menaikan titik shadow dan menurunkan titik highlight. Dengan menurunkan highlight pada chanel blue, maka akan memunculkan efek warna kuning pada foto sehingga tampak seperti cahaya sunset ataupun sunrise.
|
Source: Google Images |
Langkah Kelima
Ubah Chanelnya menjadi Red.Kali ini untuk titik highlight (pojok kanan atas) geser agak kekiri.
|
Source: Google Images |
Langkah Keenam
Klik kembali layer background, selanjutnya kita akan membuat efek gradasi dari sumber cahaya. Buat New Layer Adjustment kemudian pilih Curves (seperti pada langkah pertama) kemudian klik kotak putih (layer masking) yang ada pada layer tersebut. Lalu pilih Gradient Tool pada Tool Box. Pada Option Bar pilih Mode Radial Gradient. Pastikan warna foreground adalah putih dan warna background adalah hitam.
|
Source: Google Images |
|
Source: Google Images |
Langkah Ketujuh
Klik pada sudut kiri atas foto, drag ke arah kanan bawah foto.
|
Source: Google Images |
Terlihat warna Layer Maskingtelah berubah. Klik ikon Layer Curves.
|
Source: Google Images |
Lalu ubah bentuk kurva menjadi kurang lebih seperti ini sehingga menghasilkan foto dengan sumber cahaya di sudut kiri atas.
|
Source: Google Images |
Langkah Kedelapan
Sejauh ini foto sudah tampak seperti yang kita harapkan. untuk finishing mari kita tambahkan efek Flare pada foto tersebut. Buat Layer baru tepat di bawah layer Tone and Colour.Klik Eye Dropper tool kemudian klik pada area paling terang (highlight) pada foto tersebut.
|
Source: Google Images |
|
Source: Google Images |
Setelah itu Klik Gradient Toolkemudian pada option bar pilih mode gradient seperti yang ada pada gambar berikut:
|
Source: Google Images |
Lalu klik pada kiri atas dan drag ke arah tengah foto sehingga memunculkan efek flare seperti berikut ini:
|
Source: Google Images |
Kurang lebih begitulah cara membuat efek soft light pada foto model dengan menggunakan photoshop. Masih banyak efek-efek lainnya yang bisa anda terapkan pada foto model untuk membuat foto itu tampak lebih berkelas dan memiliki nilai jual. Mungkin pada artikel dan postingan saya berikutnya akan dibahas mengenai efek dan cara edit foto model dengan photoshop yang lainnya. Ikuti terus artikel di dalam blog ini untuk mengupdate pengetahuan anda seputar dunia editing dan retouching foto dengan menggunakan adobe photoshop.
Demikianlah Artikel Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop Cs5 Efek Soft Light
Sekianlah artikel Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop Cs5 Efek Soft Light kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Tutorial Cara Edit Foto Model dengan Photoshop Cs5 Efek Soft Light dengan alamat link https://salem-bur.blogspot.com/2016/10/tutorial-cara-edit-foto-model-dengan.html