-->

3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik

3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik - Hallo sahabat Blog Tentang Pengetahuan Umum, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul 3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel PENDIDIKAN, Artikel PENGETAHUAN, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : 3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik
link : 3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik

Baca juga


3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik

3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik - Di zaman sekarang pergaulan dengan teman memang harus sangatlah dijaga, sebab saat kita salah memilih pergaulan akan menjadi boomerang untuk diri sendiri. Memilih teman adalah salah satu yang patut harus kita waspadai, selain akan menentukan sikap tetapi teman juga bisa menentukan jalan menuju masa depanmu. Teman yang baik adalah salah satu hal yang wajib kamu cari, bukan semata-mata orang yang akan membimbingmu saja tetapi dia bisa saja menyelamatkan kamu dari jurang kehancuran untuk hidupmu.

Pengaruh teman bagi kehidupan kamu memang sangat besar, dia bisa merubahmu tanpa sempat disadari oleh kamu sendiri. Akhlak yang terpuji bisa didapatkan dengan cara kamu bergaul dengan teman yang baik, memang pasti banyak godaan dan cobaan yang akan kamu alami tetapi sebagai remaja masa depan pastinya harus kuat menjalani kehidupan yang baik dan tertata. Berbeda saat kamu bergaul dengan teman yang slengean, kamu akan mempunyai hidup yang berantakan dan tidak terkonsep, memikirkan hal-hal yang tidak penting dengan melakukan kenakalan remaja dan melupakan kewajiban mu untuk menata masa depan dan itu akan menyusahkan orang tua.

Tetapi disini saya akan sedikit menjelaskan bagaimana dan apa saja manfaat saat kamu bergaul dengan teman yang baik:
Teman Baik akan selalu mengingatkan hal kebaikan
Memiliki teman yang baik bukan hanya saja dapat mempunyai akhlak yang baik namun juga akan selalu mengingatkan untuk terus berbuat hal shaleh, misalnya untuk bersedekah, berbaik hati dengan sesama teman, solat fardu, puasa dan kebaikan lainnya. Bukan hanya itu, dia juga akan selalu mendukung kita dikala senang maupun susah. Berjalan beriringan untuk menggapai masa depan yang cerah dengan ridho allah swt.
Selalu menjaga kita dari segala maksiat

Coba kita lihat bagaimana para remaja zaman sekarang yang salah dalam pergaulan? bagaimana tingkah pola pikirnya? apa mereka juga memikirkan masa depannya sendiri. Nyatanya mereka bertindak semaunya tanpa memikirkan bagaimana dampak kedepannya, yang artinya mereka juga tidak memikirkan masa depannya sendiri. Berbeda saa kamu memilih teman yang baik dan menjadikannya tolak ukur untuk kamu selalu berbuat kebaikan dan menjauhi larangan. Mereka juga selalu mengingatkan kita saat kita salah langkah dan melenceng dari kata ‘kebaikan’, dan mereka juga senantiasa menjaga dirinya dan diri kita dari segala bentuk kemaksiatan. Seperti mencuri barang yang bukan menjadi hak miliknya, menajdi pecandu narkoba, meminum minuman keras dan lain-lain.

Mengajarkanmu ilmu yang bermanfaat

Selain baik hati, mereka juga tidak akan pelit untuk berbagi wawasan yang diketahuinya dengan senang hati. Kamu bisa belajar bersamanya dan mendapatkan kebaikan dengan cara ikut mengamalkan ilmunya juga, teman yang baik juga tidak akan mengajarkan kamu hal-hal yang buruk yang akan merugikan kamu. Percaya atau tidak? Apakah kamu pernah mendengar pepatah, bahwa jika kamu berkawan dengan penjual minyak wangi akan tertular wanginya? Nah, dari pepatah itu kamu bisa menyimpulkan sendiri.


Demikianlah Artikel 3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik

Sekianlah artikel 3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel 3 Manfaat Untukmu saat Bergaul dengan Teman yang Baik dengan alamat link https://salem-bur.blogspot.com/2018/06/3-manfaat-untukmu-saat-bergaul-dengan.html

Berlangganan update artikel terbaru via email:

Iklan Atas Artikel

Iklan2

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel